Kumpulan puisi cinta: # KUKEMAS DIRIMU DALAM SERPIHAN RINDUKU ^_^ #

Selasa, 05 Juli 2011

# KUKEMAS DIRIMU DALAM SERPIHAN RINDUKU ^_^ #



Biarlah kusimpan serpihan rinduku 
Kutanam dihati terdalam 
Terkadang kugali kembali 
Tuk mengenangmu 
Ada bahagia disana 
Saat kumasih bersamamu 
Ada sedih tergores 
Saat kita berpisah 
Walaupun kini kita masih berkomunikasi 
Namun.... 
Ada rasa yang berbeda 
Karna kau tak ada disampingku 
mungkinkah kita bertemu lagi? 
Dalam hanyut rasa 
Kukemas dirimu dalam serpihan rinduku 
Yang smoga terjaga

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda


widgets